Metode Pengajaran di TK

Author : Moeslichatoen R.
Title : Metode pengajaran di taman kanak-kanak
Publication : Jakarta, Rineka Cipta, 2004
Subject : pendidikan anak
Call Number : 372.21/mus/m
Location : STAIH (1), Pesantren (...), SDIT (...), TK (...)
Document : pdf

1 komentar:

Bung Hari mengatakan...

Masa kanak-kanak adalah masa pertumbuhan yang luar biasa. Untuk itu seorang guru taman kanak-kanak perlu memperhatikan tujuan program belajar dan ruang lingkup kegiatan belajar anak taman kanak-kanak. Tujuan program kegiatan belajar taman kanak-kanak (TK) adalah membantu meletakkan dasar ke arah perkembangan sikap, pengetahuan keterampilan, dan daya cipta anak didik untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan dan pertumbuhan serta perkembangan selanjutnya. Sedangkan ruang lingkup program kegiatan belajar TK meliputi pembentukan perilaku melalui pembiasaan dalam pengembangan moral Pancasila, agama, disiplin, perasaan/emosi, dan kemampuan bermasyarakat, serta pengembangan kemampuan dasar meliputi kemampuan berbahasa, daya pikir, daya cipta, keterampilan, dan jasmani.